Langsung ke konten utama

PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah Solusi Tepat Kesehatan

Hai semuanya, semoga selalu dalam keadaan sehat ya. Disaat seperti sekarag ini, dimana semua aktivitas harus dijalankan sesuai dengan protokol kesehatan yang berlaku, jadi harus tetap jaga kesehatan ya. Saat ini memang kita sedang memasuki New Normal setelah beberapa pekan sebagian dari kita termasuk saya harus tetap berada di rumah aja. Kembali beraktivitas stamina tentu harus tetap terjaga, jangan sampai deh badan kita mudah drop ya. Karena kalau sampai sakit dan harus melakukan perawatan tentu akan berdampak pada keuangan kita pastinya. Memang ya tidak ada yang menyangka kalau wabah pandemi yang sedang heboh saat ini bikin kita harus terus beradaptasi terhadap situasi saat ini.

Stay Healthy

Banyak banget tantangan yang harus dihadapai, termasuk ketidakpastian akibat pandemi. Jadi saya termasuk yang sebijak mungkin mengatur keuangan agar keadaan keuangan saya tetap stabil. Salah satu yang sulit diprediksi dimasa depan yaitu mengenai kesehatan, jadi memiliki asuransi merupakan langkah tepat agar saya bisa tenang kedepannya. 

8 Keunggulan PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah 
Saat ini memang ada banyak sekali pilihan produk asuransi, saya sebagai nasabah harus jeli dan cermat. Salah satu yang menjadi pertimbangan saya tentu saja produk asuransi yang mampu menawarkan perlindungan kesehatan bagi keluarga terhadap risiko rawat inap sesuai tagihan rumah sakit untuk manfaat tertentu pastinya. PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah bisa menjadi solusi tepat saat ini.

Kenapa harus memilih produk PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah? Ini nih 8 keunggulannya:
1. Bisa lebih fleksibel dalam memilih plan wilayah pertanggungan, tipe dan batas harga kamar.
2. Mencakup hingga ke seluruh dunia lho.
3. Batas manfaatnya hingga Rp 65 miliar.
4. Manfaat perawatannya selama 30 hari sebelum dan 90 hari setelah bedah rawat jalan.
5. Masa Pertanggungan 1 tahun dan dapat diperpanjang hingga tertanggung berusia 99 tahun.
6. Manfaat rawat jalan kanker dan cuci darah sesuai tagihan lho.
7. Kunjungan dokter umum dan spesialis per jenis spesialisasi masing-masing hingga dua kali per hari.
8. Pembayaran manfaat untuk perawatan di luar wilayah pertanggungan dengan persentasi tertentu.

Tantangan Kesehatan dan Pentingnya Perlindungan Kesehatan
Dengan beragam keunggulannya, sayang banget kalau kita tidak mengambil kesempatan ini. Apalagi situasi kesehatan saat ini yang tidak pasti, dimana jumlah penderita penyakit terus meningkat yang didominasi oleh Penyakit Tidak Menular (PTM). Diperkirakan juga akan terus muncul lima penyakit baru tiap tahun, duh mgeri banget ya. Ketika kita sudah tahu bahwa ancaman kesehatan akan datang kapan saja, untuk itu kita harus mampu memberikan solusi kesehtan lengkap untuk diri kita dan keluarga. PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah bisa menjadi pilihan tepat saat ini dengan beragam keunggulannya.

Produk perlindungan yang komplit merupakan suatu kebutuhan masyarkat saat ini, apalagi biaya rawat inap setiap tahun semakin meningkat. Tercatat pada 2019 saja, ada sekitar 39,77% masyarakat Indonesia pernah menjalani rawat inap di rumah sakit umum, dan 38,57% di rumah sakit swasta. Untuk biaya layanan rumah sakit termasuk rawat inapnya juga semakin meningkat. Tercatat ada kenaikan sebesar 10,8% pada 2019 dibandingkan 2018 dan ini tentu saja besar banget lho. 

Keuntungan Spesial Untuk Nasabah
Ada keuntungan spesial untuk nasabah lho terkait premi. Untuk pembayarannya bisa bulanan/kwartalan/semesteran/tahunan juga boleh, untuk yang bayar tahunan bisa lebih hemat untuk bayar preminya, dimana hanya bayar premi 11 bulan, lumayankan jadi lebih hemat 1 bulan premi. Untuk pembayarannya jika memilih autodebit maka akan lebih hemat 5% saat perpanjangan

pulse by Prudential
Saat ini juga PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah telah bekerja sama dengan PRUMedical Network (PMN)  yang didukung oleh 1.557 rumah sakit dan klinik di seluruh Indonesia, jadi benar-benar luas banget jangkauannya ya.  Saat ini semua sudah online, jadi datanya sudah masuk didalam aplikasi secara kartu elektronik (e-Card) via pulse by Prudential. Jadi ga perlu deh repot-repot bawa kartu banyak-banyak, cukup kalian install aja pulse. Di pulse kita bisa liat polis-polisnya, jadi simple bangetkan. Untuk ngeklaim juga bisa via pulse termasuk juga kita bisa tracking lho. Jadi alur prosesnya benar-benar dimudahkan dan kesemuanya ini sudah digital banget.

pulse by Prudential

Sudah gak ragu lagikan kawan, bahwa PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah merupakan solusi kesehatan lengkap, jadi pas banget untuk kamu. Saya semakin sadar dengan adanya Pandemi ini mengajarkan kita bahwa adanya risiko kesehatan bisa menyerang siapa saja dan kapan saja tanpa bisa diprediksi. Semoga kita semua tetap diberikan kesehatan dan kemampuan keuangan untuk menghadapai masa depan yang sulit diprediksi ini.


#PRUSehat
#PRUSehatSyariah
#Prudential 

Komentar

  1. PRUsolusi Sehat dan PRUsolusi Sehat Syariah bisa pembayarannya bulanan ya. Memudahkan nasabahnya banget.

    BalasHapus
  2. Wah aku baru tahu nih ttg PROSolusi ini. Trims infonya ya.. mau ngulik lebih jauh ah..

    BalasHapus
  3. Zaman-zaman Korona lagi mewabah kayak gini peran asuransi emang cukup krusial sih Bang. Apalagi dengan risiko tertular dan membutuhkan biaya yang besar. Prosolusi ini bisa jadi jawaban yg pas

    BalasHapus
  4. Sekarang waktunya jaga kesehatan banget sih, pakai ini kita bisa mengurangi risiko banget yaa, apalagi sekarang masih pandemi..

    BalasHapus
  5. Sekarang waktunya jaga kesehatan banget sih, pakai ini kita bisa mengurangi risiko banget yaa, apalagi sekarang masih pandemi..

    BalasHapus
  6. Di masa yang tak menentu dan tak pasti ini kita butuh perlindungan yang pasti-pasti yah kak, lumayan banget sih ini buat pilihan tepat untuk berasuransi. Thx

    BalasHapus
  7. Keep healthy yeaah but we are need to protection like insurance yo support our life best

    BalasHapus
  8. Mantabs jiwa sekarang lebih konsisten yah olahraganya jadi nanti berotot terus jangan lupa deh asuransinya

    BalasHapus
  9. Perlu banget sih punya asuransi disaat sekarang ini. Karena kita nggak bisa memprediksi ke depannya seperti apa. PRUSolusi Sehat ini banyak banget ya keunggulannya.

    BalasHapus
  10. Bener banget di kondisi seperti ini kita perlu banget punya asuransi karena kita nggak tahu kedepannya gimana loh

    BalasHapus
  11. Nasabah prudential jadi dimudahkan ya kak dengan adanya pulse ini ga ribet mau bayar polis dan lain sebagai itu.

    BalasHapus
  12. Lengkap banget ini, jadi mengikuti era jaman now yang keminian. Karena sudah tersedia diaplikasi ya dan dilengkapi pula ada kartunya, jadi PruSehat bikin SemangatCiee untuk jaga kesehatan dengan proteksi kesehatan

    BalasHapus
  13. Wah saya baru tahu ini ada asuransi seperti ini. Jujur awam banget masalah beginian. Tapi makin dewasa makin banyak mikir, gimana kedepannya hidup, gaji harus bisa disisihkan utk jaminan kesehatan dll.

    BalasHapus
  14. Bagus juga ya programnya prusolusi sehat, sepertinya mesti baca banyak tentang ini

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

IKN Kota Dunia Untuk Semua

Sudah sejak lama saya penasaran, sudah sejauh mana pembangunan Ibu Kota Negara (IKN). Saat kita baca berita, mungkin ada yang masih meragukan akan proses pembangunannya kalau tidak melihat langsung dengan mata sendiri. Dengan adanya para influencer yang langsung menuju pembangunan IKN beberapa saat lalu, semakin banyak dari kita semua termasuk saya yang begitu takjub akan pembangunan IKN yang diperkirakan rampung di tahun 2045, jadi memang benar nyata ya proses pembanguna IKN yang sedang berlangsung saat ini. Temu Influencer Proses Pembangunan IKN Saya sebagai generasi muda begitu antusias akan setiap proses yang berlngsung sampai bisa selesai secara menyeluruh pembanguna IKN yang berada di Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kutai Kartanegara di Provinsi Kalimantan Timur dengan proses pembangunannya saat ini sudah mencapai 56%. Temu Influencer di Kembang Goela Jakarta Beberapa hari lalu, saya dan para influencer lainnya berkesempatan untuk bisa menyimak secara langsung perkembangan IKN

cinta sejati dari PRUCinta

Hanya cinta sejati yang bisa, bertahan tanpa mengenal waktu. Ya itu sepenggal lirik dari band element yang masih saya ingat sampai sekarang. Jika kalian membacanya sambil bernyanyi ya mungkin saja kita seumuran nih. Membicarakan cinta memang tidak akan ada habisnya, akan ada ribuan topik yang bisa dibahas dari satu kata cinta. Sampai ada kata-kata hanya maut yang mampu memisahkan cinta kita. Bagi sebagian orang ini mungkin terdengar lebay namun ada juga yang mengaggap ini kata-kata yang sangat puitis sekali.  Peluncuran asuransi jiwa syariah PRUCinta PRUCinta Bukti Cinta Sesungguhnya Selalu ada pengorbanan yang akan kita lakukan terhadap orang-orang yang kita cintai, termasuk juga pengorbanan terhadap keluarga pastinya yang entah apapun itu bentuknya pasti akan dilakukan untuk keluarga tercinta. Salah satu wujud cinta yang nyata yang bisa kita lakukan ternyata bisa lho melalui sebuah produk asuransi, maksudnya apa nih produk asuransi? Jadi saat ini Prudential telah meluncu

pulse asisten kesehatan dalam genggaman

Akhir-akhir ini cuaca di Jakarta lagi gak menentu, terkadang hujan deras yang cukup lama lalu besoknya matahari begitu teriknya. Kondisi seperti inilah yang gampang bikin siapapun mudah sakit, apalagi jika kita kurang menjaga kondisi tubuh. Hidup di kota besar yang serba cepat ternyata dapat membuat seseorang mudah stres, kurangnya istirahat dan pola makan yang tidak teratur. Jika hal ini terus menerus dilakukan bukan tidak mungkin seseorang dapat dengan mudah terkena penyakit. Jika sudah sakit maka melakukan hal apapun tentu akan menjadi hal yang tidak mudah dan orang-orang disekitar kita juga akan terkena dampaknya seperti harus membelikan obat atau bahkan harus menjaga kita yang sakit. Jangan sampai salah mendiagnosa diri sendiri sedang terkena penyakit apa, jika sampai salah justru akan berujung pada kesehatan yang semakin buruk. Dikehidupan yang semakin modern ini ternyata permintaan layanan kesehatan yang terjangkau semakin tinggi termasuk melalu dunia digital. Untuk itu had